Merasa takut saat take off atau landing? Bawalah 1 buah bantal kecil untuk dipeluk nantinya


Banyak alasan mengapa ada orang-orang yang takut naik pesawat. Ada yang merasa takut saat take off, ada yang karena takut ketinggian, ada yang karena tidak nyaman di ruangan sempit dan tertutup, dan ada juga yang karena takut saat landing. Kalau misalnya alasanmu adalah take off atau landing, cara satu ini bisa jadi alternatif untuk mengobati rasa takutmu.

Bawalah 1 bantal atau guling kecil ke dalam kabin. Saat pesawat akan take off  atau landing, peluk dengan erat dan remas bantal atau guling tersebut. Posisi seperti ini bisa membuatmu merasa lebih nyaman dari sebelumnya. Jika membawanya terasa merepotkan, kamu bisa memintanya kepada pramugari atau pramugara yang bertugas. Tapi, pastikan kalau maskapai tersebut memang menyediakannya, ya.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

INILAH CARA MENGATASI PHOBIA KETINGGIAN